PELATIHAN INVESTASI PINTAR UNTUK KELUARGA PADA TP. PKK KECAMATAN TELUK BETUNG SELATAN
Abstract
Keluarga merupakan bagian terkecil dari kelompok masyarakat yang memiliki peran utama dalam pengelolaan keuangan. Oleh sebab tersebut, maka diperlukanya pelatihan mengenai dasar-dasar investasi dan intrumen investasi agar seluruh anggota keluarga dapat mengetahui bagaimana cara mengelola keuangan dengan bijak dan cermat untuk mengambil keputusan investasi yang tepat agar sesuai dengan tujuan keuangan keluarga secara bersama. Universitas Teknokrat Indonesia melaksanakan pelatihan terkait pemahaman mengenai investasi di Pasar Modal untuk membantu Ibu-Ibu TP. PKK Kecamatan Teluk Betung Selatan dalam mengelola keuangan keluarga. TP. PKK Kecamatan Teluk Betung Selatan menjadi mitra PkM dikarenakan Ibu dianggap sebagai anggota keluarga yang memagang kendali terhadap pengelolaan keuangan keluarga. Dengan dukungan penuh dari pihak TP. PKK Kecamatan Teluk Betung Selatan, sangat disayangkan jika tidak ditunjang dengan pemahaman yang baik mengenai dasar-dasar investasi. Oleh sebab itu, tim PkM Universitas Teknokrat Indonesia menjadikan TP. PKK Kecamatan Teluk Betung Selatan ini sebagai salah satu mitra dengan memberikan pelatihan mengenai dasar-dasar Investasi dan instrumen investasi.
Full Text:
PDFReferences
Karolina, Nurlina, I. & Abid, M., 2024. Pelatihan Investasi Cerdas dalam Mencapai Kemandirian Finansial di Desa Cicalengka, Tangerang. Amanah Mengabdi, Volume 1.
OJK, 2024. Otoritas Jasa Keuangan. [Online]
Available at: https://ojk.go.id/id/berita-dan-kegiatan/siaran-pers/Pages/OJK-dan-BPS-Umumkan-Hasil-Survei-Nasional-Literasi-dan-Inklusi-Keuangan-Tahun-2024.aspx
[Accessed 7 Januari 2025].
DOI: https://doi.org/10.33365/comment.v4i2.564
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Journal of Community Empowerment (Comment)
Published by Universitas Teknokrat Indonesia
Organized by Faculty of Economics and Business
Jl. Zainal Abidin Pagaralam, No.9-11, Labuhanratu, Bandarlampung, Indonesia
Telepon : 0721 70 20 22
W : http://jurnal.teknokrat.ac.id/index.php/journalcomment
E : comment@teknokrat.ac.id