Pelatihan Penulisan Berita dan Pembuatan Media Online di SMK Widya Yahya Gadingrejo Pringsewu

Jafar Fakhrurozi, Qadhli Jafar Adrian, Samanik Samanik

Abstract


Kegiatan ini merupakan salah satu rangkaian kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM). Kegiatan PKM dilaksanakan di SMK Widya Yahya Gading Rejo pada medio 2021 sampai 2022. Kegiatan PKM dilaksanakan kegiatan pelatihan jurnalistik, pembuatan portal berita, dan manajemen konten protal berita. Tujuan dari kegiatan ini adalah meningkatkan kemampuan jurnalistik siswa dalam hal penulisan berita dan praktik jurnalistik lainnya melalui website portal berita. Kompetensi jurnalistik yang dimiliki siswa dapat dimanfaatkan untuk keperluan promosi sekolah dan sarana informasi sekolah. Kegiatan pelatihan dilaksanakan sebanyak sinkronus dan asinkronus. Kegiatan sinkronus dilakukan secara tatap muka sementara kegiatan asinkronus dilakukan dalam bentuk pendampingan secara daring melalui grup whatsapp. Hasil dari kegiatan menunjukkan bahwa siswa dapat menulis berita, membuat portal berita berbasis wordpress, dan mengisi konten website

Full Text:

PDF

References


Afriansyah, R. (2021). Pembuatan portal website sekolah SMA Negeri 1 Sungailiat Sebagai Media Informasi. Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(1).

Azhar, A. (2018). Penggunaan Pendekatan Saintifik Dalam Pembelajaran Tematik Di Sekolah Dasar. PIONIR: Jurnal Pendidikan, 7(1).

David, E. R., Sondakh, M., & Harilama, S. (2017). Pengaruh konten vlog dalam youtube terhadap pembentukan sikap mahasiswa ilmu komunikasi fakultas ilmu sosial dan politik universitas sam ratulangi. Acta Diurna Komunikasi, 6(1).

D. A. Candraningrum, " Wajah Jurnalisme Masa Depan", Januari, 2021. www.solopos.com. [Online]. https://www.solopos.com/wajah-jurnalisme-masa-depan-1100513

binus.ac.id. Desember, 2019. [Online]. https://binus.ac.id/bandung/2019/12/profesi- profesi-baru-yang-muncul-dari-era-digital/

Ernowo, P.Y. 2022. “Generasi Milenial, Pentingnya Paham Etika Digital di Ruang Digital”, 2022.infopublik.id. [Online]. https://www.infopublik.id/kategori/infopublik/650470/generasi-milenial-pentingnya-paham-etika-digital-di-ruang-digital.

E. Wardoyo, "Pembelajaran Daring Sinkron dan Asinkron Produk Kreatif dan Kewirausahaan", November, 2020. ayoguruberbagi.kemdikbud.go.id. [Online]. https://ayoguruberbagi.kemdikbud.go.id/artikel/pembelajaran-daring-kemasan-

produk/

INFO SMK WIDYA YAHYA45, Juli, 2021. [Online]. https://www.youtube.com/channel/UCXnwF4HG7QdQVEOHxqaAoJA

Makhshun, T., & Khalilurrahman, K. (2018). Pengaruh Media Massa Dalam Kebijakan Pendidikan. TA'DIBUNA: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 1(1), 57-68.

M. R. Adan, " Manfaat Website Sebagai Media Marketing bagi Pelaku Bisnis dan Usaha", Agustus, 2017. www.sekawanmedia.co.id. [Online]. https://www.sekawanmedia.co.id/media-marketing/

INFO SMK WIDYA YAHYA45, Juli, 2021. [Online]. https://www.youtube.com/channel/UCXnwF4HG7QdQVEOHxqaAoJA

Priyatni, E. T. (2014). Desain pembelajaran bahasa Indonesia dalam kurikulum 2013. Bumi Aksara.

R. Ramadhan, " Jurnalistik Jadi Materi LDKO di SMP Negeri 1 Kotamobagu", 2019. portalmongondow.com. [Online]. https://portalmongondow.com/2019/09/jurnalistik- jadi-materi-ldko-di-smp-negeri-1-kotamobagu/

Suryaningsih, A. (2020). Dampak Media Sosial Terhadap Prestasi Belajar Peserta Didik. Edusaintek: Jurnal Pendidikan, Sains Dan Teknologi, 7(1), 1-10.




DOI: https://doi.org/10.33365/jeit-cs.v2i1.298

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jafar Fakhrurozi, Qadhli Jafar Adrian, Samanik Samanik

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.



Journal of Engineering and Information Technology for Community Service (JEIT-CS)
Published by Universitas Teknokrat Indonesia
Organized by Faculty of Engineering and Computer Science  - Universitas Teknokrat Indonesia
Jl. Zainal Abidin Pagaralam, No.9-11, Labuhanratu, Bandarlampung, Indonesia
Telepon : 0721 70 20 22
W : https://jurnal.teknokrat.ac.id/index.php/JEIT-CS
E : jeitcs@teknokrat.ac.id.

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


View My Stats